Mengembalikan ekosistem air setelah tsunami Palu beberapa tahun lalu, BNPB dan Universitas Tadulako lakukan penanaman 5 ribu bibit terumbu karang. TEMPO.CO, Jakarta - Demi mengembalikan ekosistem air ...
PALANGKA RAYA, PROKALTENG.CO – Kalimantan Tengah (Kalteng) menyimpan potensi besar dalam menjaga kelestarian ekosistem laut, salah satunya melalui upaya pelestarian dan restorasi terumbu karang.